Uji Aktivitas Rebusan Batang, Bunga dan Daun Cengkeh aromaticum Escherichia coli

INTANINGTYAS, EKKE DWINDA (2022) Uji Aktivitas Rebusan Batang, Bunga dan Daun Cengkeh aromaticum Escherichia coli. Diploma thesis, Stikes Karya Putra Bangsa Tulungagung.

[img] Text
EKKE DWINDA_.pdf

Download (822kB)

Abstract

Escherichia coli merupakan salah satu bakteri koliform yang termasuk dalam famili Enterobacteriaceae. Bakteri Escherichia coli menyebabkan penyakit seperti diare dan saluran usus lainnya karena memiliki sifat yang patogen. Escherichia coli biasanya dapat menyebabkan diare yang ditularkan melalui air atau makanan yang terkontaminasi, atau melalui kontak dengan hewan atau manusia. Pengobatan infeksi akibat bakteri Escherichia coli hingga saat ini masih banyak menggunakan antibiotik. Penggunaan antibiotik yang tidak bijak dapat menimbulkan berbagai masalah resistensi terhadap antibiotik, sehingga menyebabkan pengobatan penyakit infeksi dengan antibiotik tidak lagi efisien. Pemakaian antibiotik dalam jangka panjang dan tidak terkontrol akan mengakibatkan meningkatnya kelompok bakteri yang resisten terhadap antibiotik Berdasarkan hal tersebut maka perlu dikembangkan antibakteri dari salah satu bahan alam yang mampunyai aktivitas antibakteri contohnya adalah cengkeh. Jenis dari penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan metode difusi menggunakan cakram kertas. Pada difusi menggunakan konsentrasi 60% dan kontrol negatif Kata Kunci : Syzygium aromaticum, Escherichia coli, Metode difusi

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Syzygium aromaticum, Escherichia coli, Diffusion method
Subjects: Q Science > Q Science (General)
Q Science > QK Botany
Q Science > QR Microbiology
R Medicine > R Medicine (General)
Divisions: Program Studi > D3 Analis Kesehatan
Depositing User: Surya Hadi Prasetyo
Date Deposited: 23 Dec 2022 03:07
Last Modified: 23 Dec 2022 03:07
URI: http://repository.stikes-kartrasa.ac.id/id/eprint/156

Actions (login required)

View Item View Item